Blogger Jateng

Kegunaan dan Manfaat Obat Lapibal 250 mg (Mecobalamin)

Lapibal adalah obat yang mengandung zat Mecobalamin/mekobalamin yang mana ini mempunyai kegunaan/manfaat/fungsi/khasiat untuk memperbaiki pengaruh negatif metabolisme asam nukleat dan protein yang terdapat didalam jaringan saraf dan juga untuk memperbaiki gangguan saraf negatif dan motoris.
Lapibal juga merupakan jenis obat Neuropati perifer (penyakit saraf tepi), tinitus, vertigo, anemia megalobastik karena defisiensi  dari vitamin B12.
Lapibal 250 mg
Lapibal 250 mg

Harga: 
  • Lapibal 250 µg dikisaran Rp 139.150 per kemasan atau per kapsul Rp 1.600,-
  • Lapibal 500 kapsul (kotak berisi 10 blister, harga per strip dikisaran Rp 25.000,-

Golongan: K Merah

Komposisi/kandungan:
Mecobalamine/Mekobalamin 500 mg setiap 1 Kapsul.

Perhatian:
Jika pemakaian dalam beberapa bulan tidak ada perubahan positif, hentikan kosnsumsi obat ini
Hentikan pemakaian bila tidak ada perubahan setelah penggunaan selama beberapa bulan.
Bayi baru lahir, bayi prematur, dan anak-anak.

Efek Samping:
Dalam pemakaian obat ini bisa terjadi perut: mual, diare, ruam kulit, anoreksia (nafsu makan berkurang), berkeringat namun sampai saat ini jarang ditemui kasus yang demikian.

Kemasan:
Kapsul 250 µg x 100 biji.

Dosis Aturan Minum:
3 x 1 hari = 500 mcg
Bisa dikonsumsi bersamaan dengan makanan

Pabrik: Diproduksi oleh PT Lapi Laboratories

Post a Comment for "Kegunaan dan Manfaat Obat Lapibal 250 mg (Mecobalamin)"